Tentang Pro-U Media
- Pro-U Media
- Kami sebuah penerbit buku-buku islami yang insya Allah terus berupaya menggugah dan menginspirasi hidup Anda. Terus mencerahkan dan mencerdaskan umat dan bangsa. Berdiri pada 2003 di Yogyakarta, sebagai wadah para aktivis masjid dn kampus. Pro-U Media berdiri dengan mengedepankan gagasan; bukan nama besar penulis. Penulis-penulis yang bergabung ke Pro-U mayoritas memulai dari nol.
Tuesday, June 16, 2009
Ma'alim Fi Ath-Thariq
Inilah Petunjuk Jalan!
Islam sesungguhnya sebuah proklamasi pembebasan manusia bagi seluruh manusia di seluruh penjuru bumi; bukan proklamasi pembebasan khusus bagi bangsa Arab saja. Seseorang tidak bisa disebut “Muslim”, meski ia mengaku Muslim, manakala ia masih menjalankan praktik jahiliyah.
Betapa rapuhnya hidup tanpa keyakinan; betapa beratnya hidup tanpa kebebasan; dan betapa merananya hidup ketika jiwa-jiwa dibelenggu oleh orang-orang lalim yang telah membelenggu kebebasan diri! Walaupun kesesatan sedang berkuasa; meski kesesatan memiliki benteng dan tembok besar, serta massa dan pengikut yang banyak, hal ini tidak akan mengubah kebenaran sedikit pun.
“Sebuah buku yang dibayar mahal oleh penulisnya dengan mati di jalan Allah."
(Syaikh Abdullah bin al-Hasan al-Qu'ud; anggota komisi fatwa
Al-Lajnah Ad-Daimah lil Buhuts Al-Ilmiyah wal Ifta Arab Saudi)
“Buku ini memberi semangat yang tinggi untuk berjuang membela Islam.”
(Adian Husaini, MA; cendikiawan Islam; MUI)
“Setelah saya menyaksikan penangkapan setiap orang yang membaca buku ini, saya
pun pergi mencarinya lalu membacanya. Saya dapatkan pandangan yang sangat bernilai
tinggi sehingga berhak mendapatkan pujian.”
(Yvonne Ridley; jurnalis senior Inggris Sunday Express)
Judul Buku : Ma’alim Fi Ath-Thariq
Penulis : Sayyid Quthb
Harga : Rp. 40.000,-
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
1 Komentar:
Suhanalloh dulu pas di jogja2 nyari2 terjemahnya ndak dapat2 sekarang di terbitkan ulang.. alhamdulillah.. Klo mau ke pesen ke mana ya pak? Saya Posisi di Kediri Jawa Timur
Post a Comment
Silakan tebarkan pesan memesonamu di sini ya...