Tentang Pro-U Media

My photo
Kami sebuah penerbit buku-buku islami yang insya Allah terus berupaya menggugah dan menginspirasi hidup Anda. Terus mencerahkan dan mencerdaskan umat dan bangsa. Berdiri pada 2003 di Yogyakarta, sebagai wadah para aktivis masjid dn kampus. Pro-U Media berdiri dengan mengedepankan gagasan; bukan nama besar penulis. Penulis-penulis yang bergabung ke Pro-U mayoritas memulai dari nol.

Monday, March 07, 2011

Agenda Bedah Buku Pro-U Media Maret 2011

JAKARTA:
1. Bedah Buku Rame-Rame Pro-U Media
Bersama:
- Bayu Gawtama (Oase Hati)
- Rh. Fitriadi (Novel The Messiah Project)
- Fatan Fantastik (Enak Bener Jadi Orang Pinter)
- Puji Hartono, SPS (Spiritual Problem Solving)

Jum’at, 11 Maret 2011
Pukul 13.00 WIB – selesai
Di Panggung Utama Jakarta Islamic Book Fair 2011
Kompleks Istora Senayan

2. Bedah Buku Dalam Dekapan Ukhuwah
Bersama:
- Salim A. Fillah (Penulis Bukunya)
- Prof. Dr. KH. Didin Hafidhuddin, MS (Ketua BAZNAS)
- Drs. H. Mahfudz Siddiq, M.Si (Ketrua Komisi I DPR RI)
- Ust. Ferry Nur (Komite Indonesia Untuk Solidaritas Palestina)

Jum’at, 11 Maret 2011
Pukul 15.30 WIB – selesai
Di Ruang Anggrek, Kompleks Istora Senayan

YOGYAKARTA:
1. Bedah Novel The Messiah Project
Bersama:
- Rh. Fitriadi (Penulis Novelnya)
- Dzikrullah Pramudya (Jurnalis / Relawan Mavi Marmara)
- Muhammad Fanni Rahman (Relawan Gaza / CEO Pro-U Media)

Ahad, 13 Maret 2011
Pukul 15.30 WIB – selesai
Di Masjid Al-Mujahidin, UNY
Kampus Universitas Negeri Yogyakarta

Semua acara GRATIS dan Ada Doorprizenya!!

0 Komentar:

Post a Comment

Silakan tebarkan pesan memesonamu di sini ya...